Peringati Hari Anti Korupsi, Inspektorat Gelar Lomba Karikatur
KOTA GORONTALO, Humas - Dalam rangka memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia tahun 2019, Inspektorat Daerah Provinsi Gorontalo menyelenggarakan Lomba Karikatur bagi siswa SMA/SMK se-Provinsi...
IKA HPMIG Makassar Dukung Pembangunan RS Ainun
KOTA GORONTALO, Humas - Ikatan Keluarga Alumni Himpinan Pelajar Mahasiswa Indonesia Gorontalo (IKA HPMIG) Makassar mendukung rencana pembangunan Rumah Sakit Ainun Habibie. Pemprov Gorontalo...
Terkait Somasi Mimoza, Berikut Tanggapan Pemprov Gorontalo
KOTA GORONTALO, Humas - Pemerintah Provinsi Gorontalo melalui kuasa hukumnya Suslianto, SH, MH menanggapi somasi PT Mimoza Mitra Media kepada Biro Humas dan Protokol...
Dinas Pangan Gorontalo Beri Penghargaan KRPL Terbaik 2019
KABUPATEN GORONTALO, Humas – Sebanyak tiga kelompok Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) menerima penghargaan dari Dinas Pangan Provinsi Gorontalo sebagai KRPL Terbaik tahun 2019....
Kurangi Resiko Bencana, Ketua Forum PRB Sosialisasi Di Sekolah
Kab. Gorontalo Utara, Humas - Ketua umum Forum Pengurangan Resiko Bencana (PRB) Provinsi Gorontalo Idah Syahidah kembali melaksanakan kegiatan sosialisasi dan simulasi pengurangan risiko...
Dinas Arpusda Giatkan Program Inovatif Untuk Masuk 10 Besar Nasional
Kota Gorontalo, Humas – Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah (Arpusda) Provinsi Gorontalo semakin sukses di tingkat nasional. Dari yang semula hanya berada pada urutan...
InWOCNA Gorontalo Gelar Perawatan Luka Diabetes Gratis
KOTA GORONTALO, Humas – Dewan Pengurus Wilayah InWOCNA (Indonesian Wound Ostonomy Continence Nurse Association) Provinsi Gorontalo memberikan pelayanan gratis perawatan luka diabetes yang digelar...
Tertibkan Antrian SPBU, Aparat Amankan 30 Kenderaan Bermotor
Kota Gorontalo, Humas - Aparat gabungan berhasil mengamankan 30 unit kendaraan roda dua dan roda empat yang diduga sering digunakan untuk melakukan pengisian bahan...
Badan Keuangan Kembali Jadi Tujuan Studi Komparatif
Kota Gorontalo, Humas -
Keberhasilan Badan Keuangan Provinsi Gorontalo dalam menerapkan pengelolaan keuangan yang baik menarik perhatian Badan Keuangan Daerah (Bakuda) Provinsi Kepulauan Bangka Belitung...
Warga Gorontalo Diminta Manfaatkan Bebas Denda Pajak Kendaraan
Kota Gorontalo, Humas - Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-19 Provinsi Gorontalo yang jatuh 5 Desember 2019, Gubernur Gorontalo Rusli Habibie kembali memberikan bebas...